Pakai Jutaan Bambu, Tol Semarang-Demak Akan Terintegrasi Dengan Tanggul Laut
Tol bermatraskan jutaan bambu yang sedang dibangun ini akan menjadi tol pertama di dunia dengan struktur bambu terbanyak yang digunakan sebagai fondasinya. Penggunaan bambu difungsikan untuk menopang kondisi tanah yang…